Polres Tuba Luncurkan Aplikasi Sekelik Polres TUBA, Berikut Keunggulannya
TULANGBAWANG - Dalam memberikan pelayanan prima berbasis teknologi kepada warga masyarakat, Polres Tulangbawang (Tuba) meluncurkan aplikasi yang diberinama Sekelik Polres TUBA.
Sekelik merupakan kepanjangan dari...
Polisi Tangkap Mahasiswa Asal Metro Selatan
METRO - Satuan Reserse Narkoba Polres Metro mengamankan FS (23) alias Bendol, seorang mahasiswa yang berasal dari Kecamatan Metro Selatan. FS dibekuk Polisi karena...
Alzier Kepincut Pimpin Golkar Lampung Lagi, Berharap Tak Diintervensi DPP
BANDAR LAMPUNG – M.Alzier Dianis Thabranie tampaknya tak ingin membiarkan Arinal Djunaidi menjadi kandidat tunggal dalam Musda Partai Golkar Lampung yang akan digelar dalam...
Ketua PWI Lampung Puji Umar Ahmad
BANJARMASIN - Ketua PWI Provinsi Lampung Supriyadi Alfian mengapresiasi anugerah kebudayaan yang berhasil diraih Bupati Tulangbawang Barat (Tubaba) Umar Ahmad.
Menurut dia, prestasi tersebut merupakan...
PCNU Gelar Muskercab, Pemkab Lambar Harapkan ini
LAMPUNG BARAT - Pengurus Cabang Nahdhatul Ulama Lampung Barat (PCNU LB) menggelar Musyawarah Kerja Cabang (Muskercab) ke-2 Tahun 2020.
Acara yang dilaksanakan di Gedung PCNU...
Pendaftaran Kepala Tiyuh Panaragan Dibuka, Minimal Ijazah SMP
PANARAGAN - Panitia pemilihan Kepala Tiyuh Panaragan mulai menerima pendaftaran calon kepala tiyuh.
Pendaftaran bakal calon kepala tiyuh tersebut dimulai dari tanggal 8 hingga16 Februari...
BPR Bank Waway Dilaporkan ke Polda Lampung, Dugaan Pelanggaran UU Perbankan
BANDAR LAMPUNG – Hartono (48) warga Sumur Batu, Telukbetung Utara membuat laporan ke pihak berwajib. Itu setelah ia mendapati sertifikat rumah milik almarhum orangtuanya...























