Pencapaian PBB P2 Gedong Tataan Meningkat, Camat Optimis Capai Target
PESAWARAN - Pencapaian Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) P2 (Perdesaan dan Perkotaan) di Kecamatan Gedongtataan mengalami peningkatan di tahun 2022.
"Ada peningkatan di banding sebelumnya."...
Catatan Akhir Tahun 2022, Bawaslu Provinsi Lampung Alami Berbagai Peningkatan
BANDARLAMPUNG - Catatan Akhir Tahun Bawaslu Provinsi Lampung Tahun 2022 telah menyajikan berbagai keberhasilan maupun kendala dalam mencapai Rencana Strategis Badan Pengawas Pemilihan Umum...
Akhir Tahun ke Maluku Utara, Kemendagri Monev dan Asistensi Realisasi APBD dan Penanganan Inflasi
HALMAHERA BARAT - Pada penghujung tahun 2022, Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) turun langsung ke daerah melakukan monitoring evaluasi (monev), asistensi realisasi Anggaran Pendapatan dan...
Polda Lampung Tetapkan 4 Tersangka Kasus Dugaan Korupsi Jalan Sutami
BANDAR LAMPUNG - Direktorat Kriminal Khusus Polda Lampung menetapkan empat orang sebagai tersangka dalam kasus dugaan korupsi proyek pekerjaan Jalan Prof Ir Sutami -Sribowono...
Carnival Malam Tahun Baru 2023 di Batiqa Hotel Lampung Hanya Rp150 ribu
LAMPUNG - Batiqa Hotel Lampung mengadakan pesta malam tahun baru atau Carnival 2023 New Year untuk masyarakat Lampung dan luar Lampung yang ingin "hang...
Enam Kejadian Heboh di Lampung Sepanjang Tahun 2022
LAMPUNG – Ada sejumlah kejadian terjadi di Provinsi Lampung sepanjang tahun 2022. Dari banyak kasus itu, ada enam kejadian yang dinilai paling jadi atensi...
Laporan Kasus Tipu Gelap Raja Besi Tua H. Nuryadin Kandas, Poltabes Bandarlampung Cabut Status...
BANDARLAMPUNG – Setelah lebih dari dua tahun menyandang status tersangka, H. Darussalam, S.H., kini dapat bernapas lega. Ini menyusul dikeluarkan surat pencabutan penetapan tersangka...


























