Karamoni Mulai ‘Bernyanyi’, Ungkap Orangtua Penyuapnya
BANDAR LAMPUNG – Mantan Rektor Unila Prof Karomani mulai ‘bernyanyi’. Tak ingin dia sendiri yang jadi tumbal dugaan korupsi penerimaan mahasiswa baru jalur mandiri...
Polda Lampung Gerebek Gudang Penimbun BBM di Jalan Yos Sudarso, ini Modusnya
BANDAR LAMPUNG – Reserse Kriminal Umum Polda Lampung menggerebek sebuah areal pergudangan yang diduga menjadi lokasi penimbunan BBM jenis solar bersubsidi di Jalan Yos...
Dikukuhkan, Pengurus Peradi Bandar Lampung 2022-2027
BANDAR LAMPUNG - Pengurus DPC Peradi Bandar Lampung periode 2022-2027 resmi dikukukan. Pengukuhan organisasi para advokat ini dilakukan di Graha Wangsa, Jumat (2/9/2022) oleh...
Kamis 8 September 2022, PN Tanjungkarang Sidangkan Kasus Dugaan Tipikor Mantan Cabup Pesibar Aria...
BANDARLAMPUNG – Jika tidak ada halangan, Pengadilan Negeri (PN) Tanjungkarang segera menyidangkan perkara tindak pidana korupsi (tipikor) dengan tersangka Aria Lukita Budiwan. Ini menyusul...
Kasus KONI Lampung Lambat, Kejati: Kerugian Negara Masih Dihitung BPKP
BANDAR LAMPUNG – Penyidikan kasus dugaan korupsi dana KONI Lampung berjalan sangat lamban. Penyidik beralasan kasus ini terhambat oleh perhitungan kerugian negara oleh Badan...
Wacana Kenaikan BBM Picu Resiko Penimbunan dan Panic Buying, Polda Lampung Ancam Tindak Tegas
BANDAR LAMPUNG – Wacana kenaikan harga bahan bakar minyak (BBM) yang berhembus kencang belakangan hari ini beresiko terjadinya penimbunan Pertalite dan Solar.
Kapolda Lampung melalui...
UIN Raden Intan Lampung Berambisi Jadi Rujukan Internasional Pengembangan Ilmu Islam, Rektor: Seluruh Jajaran...
BANDAR LAMPUNG – Seluruh Jajaran Universitas Islam Negeri (UIN) Raden Intan Lampung (RIL) diminta untuk lebih serius dalam mewujudkan visi besar universitas, yaitu menjadi...
























